Olahraga Intensitas Tinggi Meningkatkan Nafsu Makan
![]() |
Source image www.vemale.com |
Hai sahabat kali ini saya akan membahas tentang nafsu makan. apakah sahabat nafsu makannya kurang, atau sahabat takut kalau makan banyak akan menyebabkan kegemukan berikut fakta menariknya disimak ya.... hehehehhe.
- Lemak dalam tubuh akan bertambah jika anda memasukkan lebih bayak kalori dalam makanan anda daripada jumlah lemak yang dibakar dalam metabolisme pada waktu istirahat dan selama melakukan latihan.
- Tubuh mencoba memelihara berat badan yang tetap. para pakar menyebutnya sebagai set point dari berat badan.
- Sudah selayaknya bahwa peningkatan penggunaan kalori selama melakukan latihan olahraga dapat juga mempengaruhi asupan makanan dan nafsu makan.
- pria lebih mudah menurunkan berat badan daripada wanita. salah satu sebabnya adalah mungkin karena latihan olahraga memengaruhi nafsu makan secara berbeda pada pria dan wanita. latihan olahraga dengan intensitas rendah tidak berpengaruh pada masukan makanan.
- Namun, jangan menggunakan hasil penelitian ini sebagai alasan untuk menghentikan latihan olahraga yang keras.
- Penelitian lain di kanada menunjukkan bahwa wanita yang berlatih secara intens (keras) kehilangan lebih banyak lemak tubuhnya dalam waktu 6 bulan daripada mereka yang berlatih dengan intensitas lebih rendah.
salam belajar
0 komentar:
Posting Komentar